Belajar Perkalian dan Mengenal Persegi di kelas 2 SDN 73 Sabali

Kota Bima, 17 Oktober 2023. Melihat antusiasnya kelas 2 dalam belajar matematik. Pelajaran kali ini merupakan perhitungan perkalian dan mengenal bentun-bentuk persegi. Dalam mempelajari perkalian, guru matemtika sebelumnya terlebih dahulu mengajar untuk memehami perkalian itu sendiri, selanjutnya murid-murid diajak untuk menghafal perkalian barulah beliau memberikan latihan yang dikerjakan semua peserta didik kelas tersebut.

Selesai belajar perkalian, peserta didik diajarkan untuk mengenal bentun-bentuk perssegi. Guru menggambarkan apa saja macam bentun-bentuk persegi ke peserta didiknya, selanjutnya peserta didk dituntun untuk memahami perbedaan satu bentuk dengan bentuk lainya. Murid kelas 2 sangat antusias dalam belajar matemtika kali ini. Sebagian besar dari mereka sudah mampu menghafal perkalian sampai dengan angka yang atas.